Owen manghilang dari rumput hijau sejak Oktober setelah mendapatkan cedera hamstring di sesi latihan United. “Saat ini, Michael Owen sudah mulai berlatih, dan dia melakukannya dengan sangat baik. Kami harus memastikan dia mendapatkan cukup latihan sebelum menurunkannya di pertandingan,” ujar Fergie.
Manchester United memang masing membutuhkan tenaga Owen. Mantan penyerang Timnas Inggris diharapkan dapat menjadi pelapis bagi duet utama Wayne Rooney dan Dimitar Berbatov yang performanya sedang on-fire.

No comments:
Post a Comment